KPU selaku penyelenggara pemilihan umum sudah memberikan kesempatan pada capres untuk menggelar debat, KPU juga bekerja sama dengan beberapa stasiud TV swasta dan pemerintah untuk menggelar debat ini.
Berikut ini tema dan jadwal debat capres dan cawapres:
1. Debat capres-cawapres: Pembangunan Demokrasi, Pemerintahan yang Bersih, dan Kepastian Hukum (Disiarkan SCTV, Indosiar, dan BeritaSatu pada 9 Juni 2014)
2. Debat capres: Pembangunan Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial (Disiarkan Metro TV dan Bloomberg pada 15 Juni 2014)
3. Debat capres: Politik Internal dan Ketahanan Nasional (Disiarkan TV One dan ANTV pada 22 Juni 2014)
4. Debat cawapres: Pembangunan Sumber Daya Manusia dan IPTEK (Disiarkan RCTI dan MNCTV pada 29 Juni 2014)
5. Debat capres-cawapres: Pangan, Energi, dan Lingkungan (Disiarkan TVRI dan Kompas TV pada 5 Juli 2014)
"Dalam upaya menyebarkan informasi yang lebih luas soal capres dan
cawapres," ujar Komisioner KPU Sigit Pamungkas di Gedung KPU, Jakarta
Pusat, Sabtu (24/5/2014).
Thursday, 29 May 2014
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment
No SARA
No Bocah
No Junk
!!!